4. Transfusi Darah

Transfusi Darah adalah proses pemindahan darah dari seseorang yang sehat (donor) ke orang sakit (respien). Darah yang dipindahkan dapat berupa darah lengkap dan komponen darah.
 
Seorang donor bergolongan darah O dapat memberikan darahnya kepada resipien bergolongan darah apa saja sehingga disebut donor universal. Sebaliknya, seorang resipien bergolongan darah AB dapat menerima darah dari seluruh golongan (resipien universal).



Kemungkinan Hasil Transfusi Berbagai Golongan Darah 
 Keterangan: 
(+) = terjadi penggumpalan dan (-) = tidak terjadi penggumpalan


Klik link dibawah ini untuk ke halaman materi selanjutnya:
>>DARAH